Polsek Dayeuhkolot Terus Laksanakan Patroli ke Perumahan Yang di Tinggal Mudik Oleh Pemiliknya

    Polsek Dayeuhkolot Terus Laksanakan Patroli ke Perumahan Yang di Tinggal Mudik Oleh Pemiliknya

    DAYEUHKOLOT, - Personil Polsek Dayeuhklot laksanakan Patroli dialogis ke rumah rumah kosong yang di tinggal pemiliknya saat mudik lebaran giat ini di laksanakan dalam rangkaian Ops Ketupat Lodaya 2024, di wilayah hukum Polsek Dayruhkolot Polresta Bandung, Sabtu (13/4/2024)

    Patroli ini melibatkan personil Polsek Dayeuhkolot Polresta Bandung Polda jabar. 

    Ditempat terpisah, Kapolresta Bandung Kombes Pol Dr. Kusworo Wibowo S.H., S.I.K., M.H melalui Kapolsek Dayeuhkolot Kompol Suyatno S.Pd, I., M.M menjelaskan bahwa patroli ini dilakukan untuk menjaga keamanan dan mencegah terjadinya tindakan kriminal di rumah-rumah yang ditinggal kosong oleh pemiliknya selama musim mudik.

    Hal ini merupakan upaya proaktif dalam Operasi Ketupat Lodaya 2024 Polsek Dayeuhkolot Polresta Bandung guna memberikan perlindungan maksimal bagi warga yang sedang melakukan perjalanan mudik.

    “Dalam patroli tersebut, petugas akan memeriksa secara berkala kondisi rumah kosong, memastikan pintu dan jendela terkunci dengan baik, serta melakukan pemeriksaan terhadap lingkungan sekitar rumah untuk mengantisipasi adanya potensi tindak kejahatan, ” ucap Kapolsek

    Kapolsek Dayeuhkolot menegaskan pentingnya kerjasama antara Polisi dan masyarakat dalam menjaga keamanan selama masa Ops Ketupat Lodaya 2024.

    “saya mengimbau kepada pemilik rumah yang meninggalkan rumahnya untuk selalu memberikan informasi kepada tetangga atau petugas keamanan terkait keberadaan rumah kosong mereka selama mereka berada di luar kota, ” kata Kapolsek

    Kapolsek menamabhakan bagi warga yang akan pepergian tidak menggunakan kendaraan pribadi Polsek Dayeuhkolot menerima titipan kendaraan untuk diparkir di halaman Polsek Dayeuhkolot, " tutup Kapolsek.

    Dayeuhkolot

    Dayeuhkolot

    Artikel Sebelumnya

    Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, Personil...

    Artikel Berikutnya

    Pasca Libur Lebaran, Ruang Pelayanan SKCK...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Babinsa Koramil Jila Jadikan Komsos Sebagai Media Jalin Keakraban Bersama Warga Binaan
    Brimob Bergerak Bantu Evakuasi Korban Banjir dan Longsor di Jateng
    Polri Komitmen Jaga Perdamaian dan Pembangunan di Papua
    Babinsa Kodim Lamongan Kawal Pelaksanaan Vaksinasi PMK untuk Ternak
    Dandim 1710/Mimika Pimpin Sidang Jabatan Bintara dan Tamtama Personel Kodim 1710/Mimika Triwulan I TA 2025

    Ikuti Kami